Saat kau berkata untuk berlari
Saat kau berkata untuk pergi
Sempatkah kau melihatku disini
Melihat air mataku yg menangisi detik2 kepergianmu
Hanyalah senyummu yg bisa membuatku merasakan damainya jiwaku
Hanyalah hadirmu selalu yg kupinta selama-selamanya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar